Jumat, 05 Juni 2009

Ordinarily Beautiful

Gak semua yang biasa itu 'biasa-biasa' loh. Contohnya si cantik di sebelah kita ini. Kalau kamu ada di Madura, mungkin sering banget lihat motif kembang dobel rambat seperti ini karena memang kain/sarung motif ini sering digunakan ibu-ibu. Dan memang batik madura yang tergolong batik 'klasik' pamekasan ini masih relatif gampang didapat di Madura dan sekitar. Walaupun gampang didapat, namun tidak berarti menjadi 'biasa-biasa' khan. Selain memang masih full-tulis dan menggunakan kombinasi pewarnaan alami & sintetis , namun komposisi repetisi pola rambat vertical dan daun kanan-kiri nya menghasilkan efek yang 'menyenangkan' di mata. Udah gitu coba lihat background-nya : thousands of manually-applied dots.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar